Menurut harian The Mirror, Los Blancos diprediksi bakal habis-habisan guna mendaratkan pemain Timnas Wales itu ke Santiago Bernabeu pada musim depan. Bahkan pihak Madrid bersedia memberikan kontrak sebesar €11,5 juta euro untuk lima tahun ke depan.
Harian asal Inggris tersebut meyakini bahwa Bayern Munich, Manchester City, Chelsea dan Barcelona FC juga tertarik merekrut Bale. Tetapi klub yang dihuni Cristiano Ronaldo dan Jose Mourinho itu berada dalam posisi terdepan untuk mendapatkannya.
Pada musim 2012/13, mantan pemain Southampton tersebut bermain fenomenal. Dalam 24 laga di Premier League, Bale sukses menorehkan 16 gol.
Melihat hal itu pihak manajemen Spurs mati-matian memagari sang pemain bintang, agar tak hengkang dari White Hart Lane. Ada kabar yang mengatakan bahwa mereka bakal menjadikan Bale sebagai pemain bergaji mahal di Inggris, demi menghalangi kepergiannya. (mrr/rdt)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal dan Tottenham Berebut Tanda Tangan Higuain?
Liga Inggris 11 Maret 2013, 23:22 -
Albiol: Celta Paksa Madrid Kerja Keras
Liga Spanyol 11 Maret 2013, 21:34 -
Ronaldo Jadi Duta Penyelamatan Mangrove di Indonesia
Bolatainment 11 Maret 2013, 20:43 -
Pepe: Sulit, Tapi Madrid Akan Terus Kejar Barca
Liga Spanyol 11 Maret 2013, 19:30 -
Comolli: Demi Rekrut Bale, PSG Bakal Habis-habisan
Liga Champions 11 Maret 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR