Anderlecht akan melawat ke markas Milan, Rabu (19/9), di matchday 1 Grup C Liga Champions 2012/13. Herman Van Holsbeeck, General Manager Anderlecht, mengakui bahwa tidak mudah bermain di San Siro melawan sang pemegang tujuh gelar.
"Rossoneri adalah tim hebat. Mereka memang telah melepas banyak pemain, tapi Milan tetaplah Milan. Mereka masih tim besar," tutur Van Holsbeeck kepada para wartawan.
Menurut Van Holsbeeck, di San Siro, Anderlecht akan berusaha menunjukkan permainan terbaik serta memberikan perlawanan maksimal kala menantang Massimo Ambrosini dan kawan-kawan.
"Kami akan ke sana untuk mencoba mencuri poin dan membuktikan bahwa kami layak berada di Liga Champions," tegasnya.
Pada hari dan waktu yang sama, 1:45 WIB, Grup C juga menyajikan lawatan Zenit ke kandang Malaga. (foti/gia)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri Minta Pemain Milan Bangkit di Liga Champions
Liga Champions 18 September 2012, 16:01
-
Ambrosini Minta Milan Membiasakan Diri
Liga Champions 18 September 2012, 16:01
-
Data dan Fakta UCL Matchday 1: Milan vs Anderlecht
Liga Champions 18 September 2012, 11:31
-
Liga Champions 18 September 2012, 07:00

-
Allegri: Milan Akan Menang Lawan Anderlecht
Liga Champions 18 September 2012, 04:00
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR