
Rodriguez dibeli dari Porto dengan nilai transfer sebesar 45 juta euro. Ia datang ke Monaco bersama pemain Porto lainnya, Joao Moutinho, yang dibeli dengan harga 25 juta euro.
Menurut laporan di Spanyol, Falcao akan datang ke Monaco hari Selasa waktu setempat untuk melakukan negosiasi kontrak. Atletico Madrid rela melepas Porto karena Monaco berani membayar nilai buyout Falcao sebesar 60 juta euro.
Jika negosiasi berjalan sukses, Falcao akan bekerjasama lagi dengan Rpdriguez. Keduanya sempat bermain bersama di Porto dan timnas Kolombia. Rodriguez sudah tak sabar menunggu kesempatan itu.
"Tentu akan bagus jika bermain bersama Falcao lagi. Saya sudah pernah bermain bersamanya dan kami akan menjadi satu tim lagi. Ini sangat bagus. Saya bangga bisa bersama seorang teman seperti dia, semoga kami bisa mencapai banyak hal besar," ujar Rodriguez kepada El Tiempo. (sky/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodriguez Tak Sabar Tunggu Falcao di Monaco
Liga Champions 28 Mei 2013, 19:10
-
Juve Saingi MU dan Chelsea Dapatkan Mangala
Liga Champions 28 Mei 2013, 11:15
-
Falcao Indikasikan Kepergiannya dari Atletico
Liga Spanyol 28 Mei 2013, 04:30
-
Breaking News: Monaco Resmi Dapatkan Moutinho dan Rodriguez
Liga Eropa Lain 24 Mei 2013, 21:58
-
Moutinho dan James Rodriguez Malah Menuju Monaco
Liga Eropa Lain 24 Mei 2013, 14:07
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR