Bola.net - - Bek AS Roma, Federico Fazio enggan menyebut timnya underdog pada pertandingan melawan Barcelona dini hari nanti. Fazio percaya Roma punya kualitas dan mentalitas yang tepat untuk menyaingi raksasa Catalunya itu.
Fazio dan timnya saat ini tengah berada di kota Barcelona. Mereka akan memainkan pertandingan leg pertama perempat final Liga Champions musim ini di Camp Nou dini hari nanti.
Pada pertandingan ini, AS Roma tidak begitu diunggulkan melawan Barcelona. Pasalnya kubu tuan rumah tengah berada dalam performa yang apik dan mereka bermain di depan puluhan ribu penggemar fanatiknya.
Fazio sendiri menegaskan bahwa timnya tidak akan mengaku kalah sebelum pertandingan sebelumnya. "Kami tidak mau bicara mengenai peluang kami memenangkan pertandingan ini," ujar Fazio seperti yang dilansir Marca.
"Saya pikir ini undian yang sangat bagus. Kami datang ke sini dengan kerendahan hati dan rasa hormat, namun kami juga memiliki harapan dan ambisi serta intensi untuk meraih hal yang besar."
"Kami tidak akan menoleh ke belakang untuk melihat apa yang sudah kami perbuat, namun kami akan menatap ke depan dan berusaha sekuat kami." tutup bek Timnas Argentina tersebut.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marchisio Kobarkan Semangat Menolak Menyerah
Liga Champions 4 April 2018, 21:05
-
Barca Kecam Tebas Soal Lagu Nasional Spanyol
Liga Spanyol 4 April 2018, 20:38
-
Musim Depan, Messi Ingin Main Bareng Salah
Liga Spanyol 4 April 2018, 16:09
-
Bojan Tak Bisa Memprediksi Pemenang Duel Antara Barcelona Dan Roma
Liga Champions 4 April 2018, 16:05
-
Fazio: Barca Bukan Hanya Suarez dan Messi
Liga Champions 4 April 2018, 15:20
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR