Mantan pemain Manchester United tersebut menjadi komentator untuk ITV dan ia melihat penampilan sang penggawa Wales, yang baru saja pulih dari cedera. Menurut Scholes, Bale tidak banyak memberikan kontribusi positif bagi timnya di Turin.
"Ia tidak tampil bagus. Ia harus memperbaiki penampilannya, menurut saya ia tidak cukup bagus di pertandingan tadi," jelas Scholes menurut ITV.
Madrid kini akan bersiap menghadapi Valencia di La Liga akhir pekan ini, sebelum mereka menghadapi Juventus di leg kedua yang akan berlangsung di Santiago Bernabeu tengah pekan depan. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditarik Keluar Lawan Real Madrid, Carlos Tevez Maki Allegri?
Liga Champions 6 Mei 2015, 22:17
-
Hamann Tak Terkejut Bale Main Buruk Lawan Juventus
Liga Champions 6 Mei 2015, 21:53
-
Paul Scholes Sarankan Juventus Tak Mainkan Pogba di Bernabeu
Liga Champions 6 Mei 2015, 20:29
-
Agen Gareth Bale Balas 'Serangan' Roy Keane
Liga Champions 6 Mei 2015, 17:35
-
Juventus Akan Kembali ke Jajaran Klub Elite Eropa
Liga Champions 6 Mei 2015, 16:46
LATEST UPDATE
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Asia Futsal 2026
Tim Nasional 7 Januari 2026, 17:50
-
Live Streaming Napoli vs Verona - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 17:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR