AC Milan sukses mengalahkan Lionel Messi dkk pada leg pertama di San Siro. Namun, mantan pemain Dynamo Kiev tersebut ragu jalannya pertandingan akan berpihak pada pasukan Massimiliano Allegri.
"Meski mereka telah unggul dua gol pada leg pertama, saya tak yakin pertandingan ini akan berjalan mudah. Barca adalah salah satu tim terbaik di dunia, anda tak boleh meremehkan mereka," ujar Shevchenko.
Namun, pria berusia 36 tahun itu tahu betul kondisi Barca tidak berada dalam performa terbaik. Hal inilah yang membuatnya yakin bahwa Stephan El Shaarawy dkk akan lolos ke putaran selanjutnya.
"Bagaimanapun juga, Barca dalam kondisi rapuh dan tengah melakoni periode sulit. Selain itu banyak pemain yang tidak pada performa terbaik dan mereka juga mengalami masalah di sektor pertahanan. Untuk itu saya yakin Milan pasti lolos," pungkas Sheva seperti dilansir La Gazzetta dello Sport.[initial]
10 Pencetak Gol Terbanyak UCL Sejauh Ini
20 Desain Sepatu Bola Terbaik Sejauh Ini (gds/rdt)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maxi Lopez: Barca Yang Akan Menang
Liga Champions 12 Maret 2013, 23:00
-
Roura: Barca Harus Menang, Apa Pun Caranya
Liga Champions 12 Maret 2013, 22:32
-
Donadoni: Milan Yang Akan Lolos
Liga Champions 12 Maret 2013, 22:01
-
Sheva: Barca Sedang Rapuh, Milan Pasti Lolos!
Liga Champions 12 Maret 2013, 21:50
-
Allegri: Lawan Barca, Milan Butuh Keberuntungan
Liga Champions 12 Maret 2013, 21:30
LATEST UPDATE
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR