Usai nyaris ditahan imbang oleh Elche, Los Blancos dibekuk oleh rival sekota mereka, Atletico Madrid di Santiago Bernabeu. Untuk pertama kalinya musim ini pasukan El Real mendapatkan cemoohan dari suporter sendiri.
Menanggapi hal tersebut, Carlo Ancelotti mengungkapkan pemaklumannya. Ia paham betul mengapa para suporter kecewa terhadap penampilan timnya.
"Saya paham mengapa suporter marah. Mereka ingin melihat sepakbola yang bagus, namun dalam beberapa pertandingan terakhir kami bermain jelek," jawab Carletto dalam konferensi pers yang diadakan jelang laga Liga Champions.
"Kami tidak bermain baik karena tengah mengalami cukup banyak perubahan, namun saya yakin performa kami akan segera membaik. Kami memiliki skuat yang sangat berkualitas."
Laga melawan Copenhagen adalah kesempatan yang sangat baik bagi Madrid untuk bangkit. Pasalnya sang lawan saat ini tengah terpuruk di zona degradasi dalam klasemen sementara Superliga Denmark. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Ingin 'Selamatkan' Benzema
Liga Champions 2 Oktober 2013, 22:59
-
Manchester City Inginkan Sergio Ramos
Liga Champions 2 Oktober 2013, 21:30
-
Mellberg: Semoga Madrid Tak Beruntung
Liga Champions 2 Oktober 2013, 19:43
-
Madrid Pastikan Bale Alami Cedera
Liga Spanyol 2 Oktober 2013, 18:10
-
'Man United Berjasa Hilangkan Kebiasaan Diving Ronaldo'
Liga Champions 2 Oktober 2013, 15:38
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR