Benzema saat ini tengah dalam tekanan besar menyusul penampilan kurang meyakinkan bagi Los Blancos. Ia sudah absen mencetak gol di La Liga sejak 26 Agustus lalu.
Mourinho mengenal Benzema dengan sangat baik mengingat ia pernah melatihnya selama tiga tahun di Real Madrid. Mou tahu benar cara memotivasi dan mengembalikan ketajaman Benzema yang mulai luntur.
Selain itu, Mou merasa masih butuh satu penyerang baru setelah Samuel Eto'o sejauh ini belum bisa bersinar. Musim panas lalu Mou gagal mendatangkan Wayne Rooney meski sudah secara terbuka menyatakan minatnya.
Benzema sendiri kemungkinan besar akan setuju pindah ke Stamford Bridge seandainya kedua klub bisa menemui kesepakatan. pasalnya, ia disebut mulai frustrasi dengan ejekan yang sudah ditunjukkan para Madridista akhir-akhir ini. (foes/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AVB Kecam FA Yang Bebaskan Torres Dari Hukuman
Liga Inggris 2 Oktober 2013, 23:12
-
Mourinho Ingin 'Selamatkan' Benzema
Liga Champions 2 Oktober 2013, 22:59
-
Werder Bremen Siap 'Selamatkan' Kevin De Bruyne
Liga Inggris 2 Oktober 2013, 18:16
-
Provokasi Mourinho Sukses Bangunkan Chelsea
Liga Champions 2 Oktober 2013, 16:34
-
Ferguson Pernah Diminta Abramovich Tangani Chelsea
Liga Inggris 2 Oktober 2013, 16:12
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR