Bola.net - - Mantan pemain Juventus, Marco Tardelli mengatakan keyakinannya bahwa Bianconeri akan melewati hadangan AS Monaco dan menembus final Liga Champions.
Bianconeri akan menghadapi wakil Prancis itu di semifinal Liga Champions tengah pekan ini. Bianconeri sendiri sudah banyak diperkirakan akan melewati hadangan Monaco untuk meraih tiket final.
Meskipun mendapatkan banyak dukungan dan diprediksi akan menang, namun Tardelli percaya bahwa meremehkan Monaco akan menjadi sebuah kesalahan. Mantan pemain yang pernah bermain untuk Inter tersebut meminta Bianconeri untuk tak meremehkan lawan.
"Monaco secara fisik bagus dan mereka memiliki pemain berkualitas," ujarnya kepada Rai Sport.
"Ini tak akan mudah, tapi Juventus akan lolos. Ketika Bianconeri ingin menang mereka melakukannya, mereka hampir berhasil saat lawan Atalanta lalu, tapi mereka harus membayar harga akibat konsentrasi yang menurun," tandasnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tim Yang Paling Sering Mencetak Hattrick di Liga Champions
Editorial 9 Desember 2016, 10:40
-
Miliki Catatan Kelam Atas Semen Padang, MU Tak Trauma
Bola Indonesia 7 Agustus 2016, 16:41
-
Madura United Siap Taklukkan Angkernya Kandang Semen Padang
Bola Indonesia 7 Agustus 2016, 16:28
-
Ke Padang, Madura United Tanpa Erick Weeks
Bola Indonesia 7 Agustus 2016, 16:16
-
Madura United Layak Menang dan Puncaki Klasemen
Bola Indonesia 17 Juli 2016, 01:45
LATEST UPDATE
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
-
Carragher dan Neville Kompak Ragukan Liam Rosenior: Penurunan Standar Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:19
-
Baru Dipecat Chelsea, Enzo Maresca Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR