
Guardiola ternyata meminta skuat Bayern untuk melupakan kemenangan yang sudah mereka raih pada leg pertama. Dengan begitu, sekuat Bayern akan bersemangat untuk memenangkan leg kedua, bukan sekadar mempertahankan keunggulan.
"Pep memerintahkan kami untuk melupakan pertandingan pertama. Kami diwajibkan turun ke lapangan untuk menyerang dan mencetak gol sejak awal. Kami tahu Arsenal akan menyerang kami, tetapi itu bisa berbalik positif bagi kami," terang Thiago kepada Sky Sports.
Sementara itu, winger Bayern Arjen Robben mengatakan bahwa Arsenal selalu bisa menyulitkan timnya. Karena itu, ia meminta kerjasama penuh dari rekan-rekannya.
"Kami sudah siap dan itu bagus. Jika Arsenal sedang menjalani hari yang baik, mereka bisa sangat merepotkan kami. Kami harus tampil sangat baik dan bekerja keras," jelas Robben. (sky/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Incar 'Sol Campbell' Asal Senegal
Liga Inggris 11 Maret 2014, 23:31
-
Lahm: Ozil Bisa Jadi Pemain Terbaik di Inggris
Liga Champions 11 Maret 2014, 21:50
-
Thiago: Guardiola Wajibkan Bayern Lupakan Kemenangan
Liga Champions 11 Maret 2014, 21:48
-
Liga Champions 11 Maret 2014, 20:48

-
Campbell: Arsenal Lebih Baik Dibanding Tottenham
Liga Inggris 11 Maret 2014, 19:05
LATEST UPDATE
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52



















KOMENTAR