Bola.net - - Sebuah kabar buruk diterima Real Madrid. Salah satu gelandang pilar mereka, Toni Kroos, mengalami cedera ligamen lutut kiri saat melawan di Liga Champions tengah pekan kemarin.
Cedera tersebut diketahui setelah Kroos menjalani pemeriksaan di Sanitas Real Madrid Medical Services. Sejauh ini, belum bisa dipastikan berapa lama pemain Jerman tersebut harus menepi.
Pihak Madrid masih akan terus memonitor proses pemulihannya.
🔎 Toni Kroos medical report.https://t.co/AVVLuVNUm9
— Real Madrid C.F.🇺🇸🇬🇧 (@realmadriden) February 16, 2018
Kroos bakal absen dalam laga melawan Real Betis di La Liga akhir pekan ini. Posisinya kemungkinan akan digantikan oleh Mateo Kovacic.
Kroos juga diragukan bakal fit tepat waktu untuk leg kedua melawan PSG di Parc des Princes pada 7 Maret mendatang.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Maria: Saya Sebenarnya Bisa Lebih Baik Lagi di MU
Liga Inggris 17 Februari 2018, 21:40 -
Presiden PSG Tanyakan Harga James ke Madrid
Liga Eropa Lain 17 Februari 2018, 20:20 -
Emery: Real Madrid Akan Tersingkir di Parc Des Princes
Liga Champions 17 Februari 2018, 19:50 -
Bos Bayern: Ronaldo Cetak Gol dengan Lutut atau Perutnya
Liga Inggris 17 Februari 2018, 19:20 -
Neymar: Saya Tak Pernah Bilang Madrid Mudah
Liga Champions 17 Februari 2018, 19:00
LATEST UPDATE
-
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR