Pedro harus bersaing dengan Lionel Messi, Neymar, Alexis Sanchez dan Cristian Tello untuk bisa mendapatkan waktu bermain. Saat semua pemain itu fit, Pedro biasanya hanya menjadi cadangan.
Situasi itu akan coba dimanfaatkan oleh tiga klub besar Premier League. Liverpool, Manchester United dan Arsenal disebut sudah siap mewujudkan ketertarikan mereka dengan langkah nyata. Marca menyebut ketiga klub itu sudah menyatakan minatnya secara terbuka.
Menurut Marca, Barca tidak akan mau mudah melepas Pedro. Jika pun winger lulusan La Masia itu dilepas, Barca akan memastikan harganya cukup tinggi. Apalagi Pedro terbukti bisa menjadi alternatif yang bagus saat para pemain lain harus absen.
Hanya saja, Pedro disebut sudah memandang ke depan. Jika Messi dan Neymar sudah bisa bermain kembali, Pedro akan kembali kesulitan mendapatkan tempat. Menarik untuk disimak bagaimana kelanjutan rumor transfer Pedro ini. (101/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dipersulit Chelsea, Barca Stop Kejar Courtois
Liga Champions 27 Desember 2013, 21:53
-
Lima Alasan Messi Akan Gabung PSG
Editorial 27 Desember 2013, 21:23
-
Inikah Alasan Sebenarnya Messi ke Argentina?
Liga Spanyol 27 Desember 2013, 20:16
-
Trio Inggris Ingin Rebut Pedro Dari Barca
Liga Champions 27 Desember 2013, 19:41
-
Ancelotti Tebar Ultimatum Untuk Atletico dan Barca
Liga Spanyol 27 Desember 2013, 16:16
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR