
Bola.net - Undian fase grup Liga Champions 2019/2020 telah usai digelar pada Kamis (29/8/2019) malam WIB. Dari hasilnya, klub-klub Inggris disebut cukup diuntungkan karena terhindar dari lawan sulit.
Inggris mengirim empat wakil untuk berlaga di Liga Champions musim 2019/2020 ini. Empat klub tersebut yakni Manchester City, Liverpool, Tottenham dan Chelsea.
Sesuai dengan aturan yang berlaku, tidak ada klub satu negara yang akan saling bertemu di fase grup. Jadi, tidak ada duel antarklub Inggris pada fase grup. Namun, sangat mungkin terjadi pada fase selanjutnya.
Jurnalis ESPN, Mark Ogden, merasa hasil undian fase grup Liga Champions cukup menguntungkan bagi klub asal Inggris. Mengapa bisa begitu? Simak ulasan Mark Ogden di bawah ini ya Bolaneters.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Fase Grup Liga Champions Untungkan Klub Inggris
Liverpool, juara bertahan Liga Champions, akan berada di Grup E. Pasukan Jurgen Klopp akan bersaing dengan Napoli, RB Leipzig dan Genk. Sedangkan Manchester City akan berada di Grup C bersama Shakhtar Donetsk, Dinamo Zagreb dan Atalanta.
Mark Ogden merasa undian tersebut relatif lebih mudah.
"Ini adalah keberuntungan dari undian, sementara klub-klub seperti Juventus, PSG, Barcelona, Atletico Madrid dan Real Madrid memiliki grup dengan lawan kelas berat, empat wakil Premier League semua akan senang dengan hasil undian," buka Mark Ogden.
"Liverpool dan Manchester City diperkirakan akan melaju karena pemenang grup dan Chelsea lebih favorit untuk menguasai Grup H," sambungnya.
Jika ada udian yang sulit, Mark Ogden menilai itu didapat oleh Tottenham. Sebab, The Lily White harus berada satu grup dengan Bayern Munchen, Olympiakos dan Crvena Zvezda.
"Tetapi mereka akan berharap untuk mengalahkan Olympiakos dan Crvena Zvezda untuk lolos," kata Mark Ogden
Hasil Undian Fase Grup Liga Champions 2019/2020
Grup A - D
Grup A
PSG
Real Madrid
Club Brugge
Galatasaray
Grup B
Bayern Munchen
Tottenham Hotspur
Olympiakos
Crvena Zvezda
Grup C
Manchester City
Shakhtar Donetsk
Dinamo Zagreb
Atalanta
Grup D
Juventus
Atletico Madrid
Bayer Leverkusen
Lokomotiv Moscow
Hasil Undian Fase Grup Liga Champions 2019/2020
Grup E - H
Grup E
Liverpool
Napoli
Red Bull Salzburg
Genk
Grup F
Barcelona
Borussia Dortmund
Inter Milan
Slavia Praha
Grup G
Zenit St Petersburg
Benfica
Lyon
RB Leipzig
Grup H
Chelsea
Ajax Amsterdam
Valencia
Lille
Sumber: ESPN
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Diprediksi Juara Liga Champions 2019-20
Liga Champions 30 Agustus 2019, 23:20
-
Data dan Fakta Premier League: Manchester City vs Brighton
Liga Inggris 30 Agustus 2019, 16:02
-
Prediksi Manchester City vs Brighton 31 Agustus 2019
Liga Inggris 30 Agustus 2019, 16:01
-
Undian Fase Grup Liga Champions Untungkan Klub Inggris, Benarkah?
Liga Champions 30 Agustus 2019, 14:32
-
5 Kandidat Juara Liga Champions Musim Ini
Editorial 30 Agustus 2019, 14:01
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR