Sosok pertama yang diincar adalah penyerang muda Atletico Madrid, Adrian Lopez. Tak banyak yang tahu bahwa Arsenal telah mengirimkan pemandu bakat mereka berkali-kali untuk memantau pemain muda Spanyol itu.
Selanjutnya ada Fernando Llorente yang memiliki nilai bagus di mata Wenger. Llorente berada pada musim terakhir kontraknya bersama Athletic Bilbao dan berpeluang digaet dengan harga yang murah pada Januari nanti.
Opsi lainnya adalah Stevan Jovetic milik Fiorentina. Jojo sudah berada dalam radar Arsenal selama semusim terakhir. Sejauh ini yang menghalangi kepindahan Jovetic adalah harga tinggi yang dipasang Fiorentina.
Selain itu, Arsenal juga sedang memantau winger muda Crystal Palace Wilfred Zaha. Meski tidak berposisi sebagai penyerang, Zaha dianggap akan mampu menambah kedalaman dan kreatifitas lini depan Arsenal. (tdm/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giroud Berharap Rekor Tak Terkalahkan Arsenal Berlanjut
Liga Inggris 29 September 2012, 01:30
-
Preview: Montpellier vs Arsenal, Laga Spesial Giroud
Liga Champions 18 September 2012, 13:08
-
Arteta: Van Persie Tak Tergantikan
Liga Inggris 28 Agustus 2012, 18:09
-
Arsenal Sedang Pantau Mamadou Sakho
Liga Inggris 30 Juli 2012, 15:16
-
Ganz: Hanya Van Persie Pengganti Ideal Ibra
Liga Italia 20 Juli 2012, 10:53
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR