Salah seorang wonderkid Schalke, Leon Goretzka menyebut bahwa timnya siap melakukan yang terbaik untuk mempermalukan El Real. Pemuda yang baru saja merayakan ulang tahunnya yang ke 19 pada 6 Februari silam ini menyebut bahwa timnya berambisi untuk membuat Madrid kecewa dalam lawatan ke Gelsenkirchen kali ini.
"Kami tengah mencoba mengukir sejarah di Liga Champions musim ini," ungkap Goretzka seperti dilansir AFP.
"Schalke akan mengerahkan seluruh kekuatan untuk membuat Madrid kecewa."
Pemain yang berposisi sebagai gelandang serang ini kemungkinan akan bermain sebagai starter kontra Madrid, menyusul masih belum fitnya playmaker Julian Draxler yang baru saja pulih dari cedera paha.[initial]
Baca Juga
- Preview: Schalke vs Madrid, Tamu Incar Pesta
- Arbeloa: Elche Membuat Madrid Bekerja Keras
- Carvajal: Pikirkan Schalke Dulu, Baru Atletico
- Para Pemain Yang Paling Sering Dilanggar di UCL Musim Ini
- Para Pemain Yang Hadapi Duel 'Reuni' di 16 Besar Liga Champions
- Kiper Schalke Senang Hadapi Madrid Sebagai Underdog
- Draxler Sambut Madrid Sebagai Impian Masa Kecil
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bale: Madrid Bisa Menangkan Semua Pertandingan Liga Champions
Liga Champions 25 Februari 2014, 22:20
-
Skuat Real Madrid Hadapi Schalke
Liga Champions 25 Februari 2014, 20:21
-
Ancelotti Sudah Reguk Kemenangan Atas Schalke
Liga Champions 25 Februari 2014, 19:00
-
Wonderkid Schalke Berambisi Kecewakan Madrid
Liga Champions 25 Februari 2014, 18:50
-
Madrid Inginkan Kapten Milan Sebagai Alat Tukar Casemiro
Liga Spanyol 25 Februari 2014, 18:30
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR