Pertemuan antara Barcelona dan Juventus dalam partai final Liga Champions akan menjadi ajang penampilan dua master lapangan tengah Xavi dan Pirlo. Dua pemain ini memiliki peran penting untuk masing-masing kubu. Sebelum laga tersebut digelar, Xavi mengakui kehebatan pemain lawan tersebut.
"Saya adalah fan berat Pirlo. Bagi, say, dia adalah pemain terbaik Italia pada generasinya." tutur Xavi di laman Football Italia.
"Dia adalah referensi bermain bagi saya dan pemain lainnya. Dia memiliki pengaruh dalam permainan sepakbola." tambah pemain 35 tahun tersebut.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Loew: Juventus Tahu Bagaimana Menangani Trio MSN Barcelona
Liga Champions 5 Juni 2015, 23:17
-
Chiellini: Status Underdog Tidak Diperhitungkan di Final
Liga Champions 5 Juni 2015, 22:55
-
'Luis Suarez Adalah Talenta Luar Biasa'
Liga Spanyol 5 Juni 2015, 20:14
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR