
"Sulit dipercaya bagaimana tiga rival Amerika Selatan bisa bekerja sama dengan baik seperti kami di Barcelona. Final akan menjadi pertandingan terpenting dalam hidup saya, itu pasti.
"Ini adalah final yang diidamkan setiap pemain sepak bola dan saya bisa mencapainya bersama Barca. Kami akan melakukan yang terbaik untuk memenangkannya." terang kapten Brasil itu pada Globoesporte yang dikutip uefa.com.
Bagi Neymar sendiri, final Liga Champions Eropa adalah sesuatu yang diimpikannya sejak kecil. Dan kembali penyerang 23 tahun itu mengungkapkan harapannya untuk bisa mengangkat 'Si Kuping Besar'.
"Saya sudah memimpikan final ini sejak masih kecil dan sekarang saya akan mengalaminya sendiri. Ini bagaikan Piala Dunia bagi klub-klub Eropa dan semua yang sudah pernah merasakannya mengatakan bahwa final Liga Champions tiada bandingnya. Saya harap kami bisa memenangkan trofi Champions." imbuh mantan pemain Santos tersebut. [initial]
Menuju final Liga Champions 2015
- Xavi Mengaku Banyak Meniru Gaya Pirlo
- Lippi: Peluang Juventus Cuma 35 Persen
- Berlin, Langkah Messi Menuju Top Skor Liga Champions Sepanjang Masa
- Prediksi Juventus vs Barcelona 07 Juni 2015
- Zebra vs Singa di Final Berlin 2015
- Data dan Fakta Final Liga Champions: Juventus vs Barcelona
- Sejarah Pertemuan Klub Spanyol vs Klub Italia di Final Liga Champions
- Final Liga Champions 2015: Head to Head Juventus vs Barcelona
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Loew: Juventus Tahu Bagaimana Menangani Trio MSN Barcelona
Liga Champions 5 Juni 2015, 23:17
-
Chiellini: Status Underdog Tidak Diperhitungkan di Final
Liga Champions 5 Juni 2015, 22:55
-
'Luis Suarez Adalah Talenta Luar Biasa'
Liga Spanyol 5 Juni 2015, 20:14
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR