Bola.net - - Zinedine Zidane harusnya cukup percaya diri pada laga melawan Bayern Munchen di semifinal Liga Champions. Sebab, Zidane memiliki rekor bagus saat melawan Bayern baik sebagai pemain atau pelatih.
Dikutip dari Marca, sepanjang karirnya di sepakbola, Zidane telah sembilan kali berjumpa dengan Bayern. Dari total perjumpaan tersebut, pelatih asal Prancis ini baru menelan dua kekalahan atas raksasa Jerman tersebut.
Sementara, tujuh laga sisanya selalu dimenangkan oleh Zidane.
Pertemuan Zidane melawan Bayern untuk pertama kalinya terjadi pada Piala UEFA tahun 1995/96 silam. Saat itu, Zidane masih bermain untuk Bordeaux. Pada laga leg pertama, Zidane tidak bermain. Dia bermain di leg kedua dan kalah dengan skor 3-1.
Zidane kembali berjumpa Bayern saat sudah berseragam Madrid, sebagai pemain. Itu terjadi pada musim 2001/2002 silam. Madrid yang diperkuat oleh Zidane kalah di leg pertama. Tapi, mereka meraih kemenangan di leg kedua.
Dua tahun berselang, Zidane kembali berhadapan dengan Bayern. Kali ini di babak 16 besar Liga Champions. Pada leg pertama, Madrid mampu menahan imbang Bayern 1-1 di Jerman. Zidane kemudian mengantar Madrid menang 1-0 pada leg kedua di Santiago Bernabeu.
Selanjutnya, pertemuan melawan Bayern terjadi saat Zidane sudah tidak lagi jadi pemain.
Pada musim 2013/14, Zidane jadi asisten pelatih di Madrid, mendampingi Carlo Ancelotti. Saat itu, Madrid dua kali mengalahkan Bayern di laga kandang dan tandang. Madrid pun unggul dengan agregat 5-0.
Lantas, pertemuan terakhir terjadi pada musim 2016/17 yang lalu. Madrid unggul 2-1 pada lag pertama. Pada leg kedua yang digelar di Santiago Bernabeu, Madrid menang dengan skor 4-2 lewat perpanjangan waktu. Madrid unggul agregat 6-3 di laga ini.
Well, mampukah Zidane melanjutkan tren positif ini Bolaneters?
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wasit Asal Belanda Pimpin Duel Bayern Lawan Madrid
Liga Champions 23 April 2018, 23:35
-
Zidane Lawan Bayern Munchen: Sembilan Bermain, Dua Kalah
Liga Champions 23 April 2018, 23:04
-
Henderson: Salah Sudah Berada di Tempat Terbaik
Liga Inggris 23 April 2018, 22:50
-
Keylor Navas Tak Pernah Larang Madrid Beli Kiper Baru
Liga Spanyol 23 April 2018, 21:09
-
Luka Modric Bakal Susul Ibrahimovic ke Amerika Serikat?
Liga Spanyol 23 April 2018, 20:37
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR