Bola.net - - Zinedine Zidane memberikan pujian pada salah satu bintang Bayern Munchen, Franck Ribery, menjelang duel leg pertama babak perempat final Liga Champions yang akan dimainkan Real Madrid di Allianz Arena.
Zidane mengenang kembali memorinya soal Ribery ketika ia menemui media di konferensi pers menjelang laga di Jerman.
Manajer Madrid itu pernah satu tim dengan Ribery kala mereka berdua membela Prancis di Piala Dunia 2006. Zidane mengatakan bahwa ia memiliki kenangan yang bagus tentang sang winger.
Zinedine Zidane
"Franck adalah pemain yang amat bagus," tutur Zidane di ESPN.
"Ketika dia bergabung dengan kami dia amat muda, namun dengan karakternya, dia mampu menunjukkan sesuatu dan itu meninggalkan kesan yang bagus dalam diri saya."
"Franck seperti Marcelo di sini, dia selalu bercanda, dia selalu bahagia. Itu bagus untuk tim, dan kemudian apa yang sudah ia lakukan sebagai pemain di Jerman amat bagus. Dia adalah pemain besar untuk tim ini."
Madrid akan datang ke Jerman dengan modal hasil imbang 1-1 melawan Atletico Madrid pekan lalu.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Morata: Saya Akan Gabung Klub Premier League
Liga Inggris 12 April 2017, 23:08
-
Morata Akui Punya Hutang Budi Pada Conte
Liga Inggris 12 April 2017, 22:32
-
5 Calon Pengganti Pepe di Real Madrid
Editorial 12 April 2017, 14:46
-
Campos: Rahasia Ramos? Dia Berlatih dengan Beckham
Liga Spanyol 12 April 2017, 14:40
-
Zidane Tentang Kemungkinan Pasang Casemiro di Pos Bek Tengah
Liga Champions 12 April 2017, 14:28
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR