Bola.net - Bola.net - Perkembangan sepak bola yang semakin pesat telah menghadirkan pertangdingan-pertandingan seru yang selalu dihiasi dengan gol. Hal itu juga tak lepas dari kian banyaknya klub yang mengadopsi paham sepak bola menyerang. Paham tersebut lantas didukung oleh banyaknya pemain-pemain haus gol macam Cristiano Ronaldo, Lionel Messi, dan Luis Suarez.
Kendati demikian, beberapa penjaga gawang masih tetap mampu menjaga gawangnya tanpa pernah kebobolan dalam satu pertandingan. Bukanhanya sekali, nama-nama yang ada di daftar ini mampu melakukannya berulang kali. Lantas siapa sajakah penjaga gawang dengan clean sheet terbanyak di sejauh musim ini berjalan?
Claudio Bravo

Perjalanan Barcelona di musim ini sepertinya tidak hanya kan bertumpu pada trio Messi, Neymar, dan Suarez, Bravo telah membuktikan bahwa dirinya adalah bagian penting dari skuat Blaugrana di musim ini.
Manuel Neuer

Dengan konsistensi dan kontribusinya yang sangat besar bagi tim, bukan tak mungkin Ballon d'Or tahun ini bakal menjadi milik Neuer.
Gianluigi Buffon

Dari fakta tersebut, rasanya sah-sah saja kalau kemampuan Buffon masih tetap dipercaya, baik oleh Juventus ataupun tim nasional Italia.
Vincent Enyeama

Namun sayang aksi gemilangnya tidak diikuti oleh rekan-rekannya. Dari 12 pertandingan yang sudah berjalan, para penggawa Lille hanya mampu mencetak 9 gol saja. Jelas keberadaan sosok Enyeama akan sangat krusial bagi timnya di musim ini.
Morgan De Sanctis

AS Roma sudah memiliki aspek tersebut dalam diri Morgan De Sanctis. Sejauh ini, kiper berusia 37 tahun tersebut telah mencatatkan 6 clean sheet dari 8 pertandingan. Tak sampai di situ, De Sanctis hanya kebobolan sebanyak tiga kali saja.
Stephane Ruffier

Andai ia bisa menjaga tren positif ini, bukan tak mungkin dirinya bakal menggusur nama Hugo Lloris dari posisi penjaga gawang utama Timnas Prancis.
Lukasz Fabianski

Performanya bersama The Swans ternyata sangat luar biasa. Sampai saat ini Fabianski telah berhasil menjalani 5 pertandingan tanpa kebobolan. Kontribusi besar Fabianski ini juga merupakan alasan Swansea berada di posisi 6, di atas Liverpool dan Manchester United.
Iker Casillas

Kemampuan Casillas memang sudah mulai menurun seiring dengan bertambahnya usia, namun segudang pengalaman yang dimilikinya adalah hal krusial yang tak bisa dianggap remeh.
Benoit Costil

Dari 12 laga yang sudah dijalani, ia berhasil mencatatkan 5 clean sheet. Meski tim yang dibelanya saat ini tengah berada di posisi 11, performa Costil akan sangat membantu klubnya untuk mengakhiri musim di tempat yang jauh lebih baik.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
9 Kiper yang Paling Hebat Menjaga 'Keperawanannya' Musim Ini
Editorial 7 November 2014, 12:12
-
Meski Menang, Sriwijaya FC Gagal Perpanjang Rekor
Bola Indonesia 7 Mei 2012, 20:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58






















KOMENTAR