Bola.net - Bukan rahasia lagi bila adalah surganya para pemain berkualitas. Baik yang berada di dalam negeri maupun yang berpetualang di Benua Biru Eropa.
Siapa pun pelatihnya, pasti akan dibuat pusing menentukan 23 nama yang akan dia bawa ke Piala Dunia 2014. Dan karena banyaknya talenta tersebut yang membuat seorang Luiz Felipe Scolari, pelatih Brasil saat ini, mendapatkan banyak kritik terkait 23 nama pilihannya.
Beberapa nama seperti David Luiz, Thiago Silva, hingga memang pantas mendapatkan panggilan dari Scolari. Namun tak sedikit pula yang mempertanyakan alasan Scolari memanggil nama seperti Henrique hingga Maxwell.
Dan berikut adalah skuat Brasil yang tak mendapat panggilan ke Piala Dunia dalam formasi 4-3-3. (gms/dzi)
Kiper: Diego Alves

Bek Kanan: Rafinha

Bek Tengah: Marquinhos

Bek Tengah: Miranda

Bek Kiri: Filipe Luis

Gelandang: Lucas Leiva

Gelandang: Philippe Coutinho

Gelandang: Kaka

Penyerang Kiri: Robinho

Penyerang Kanan: Lucas Moura

Striker: Ronaldinho

Cadangan

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Unlucky XI: Skuat Brasil Yang Tak Terpanggil di Piala Dunia
Editorial 13 Mei 2014, 21:34
-
Pele Kecewa Lihat Perkembangan Karir Robinho
Liga Italia 10 Mei 2014, 11:54
-
Ditinggal Scolari, Kaka Minta Maaf
Piala Dunia 9 Mei 2014, 22:32
-
Kaka Terima Tak Masuk Skuat Brasil di Piala Dunia
Piala Dunia 9 Mei 2014, 03:31
-
Pele: Skuat Brasil Dipilih Dengan Baik
Piala Dunia 8 Mei 2014, 20:35
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR