10 Kali Tembakan Tepat Sasaran Liverpool Cuman Menang 1-0, Dubravka Banyak Ngeblok

10 Kali Tembakan Tepat Sasaran Liverpool Cuman Menang 1-0, Dubravka Banyak Ngeblok
multimedia bola 1 Mei 2022 07:07

Liverpool harus berjuang keras untuk mendapatkan tiga poin dari markas Newcastle United dalam pertandingan lanjutan Premier League. Dari 24 tembakan yang dilancarkan oleh Liverpool hanya satu yang membuahkan gol.

Foto 1 dari 8
10 Kali Tembakan Tepat Sasaran Liverpool Cuman Menang 1-0, Dubravka Banyak Ngeblok

Pertandingan baru berjalan selama 19 menit. Diogo Jota membuka peluang dengan memberikan assist bagi Liverpool .