
Bola.net - Dua kekalahan dari Persija Jakarta pada laga uji coba jadi pelajaran berharga buat Tira Persikabo sebelum melakoni laga perdananya di BRI Liga 1 2021/2022. Laskar Padjajaran akan memulai kompetisi musim ini dengan menghadapi Madura United di Indomilk Arena, Kabupaten Tangerang, Jumat (3/9).
Sebelumnya saat berlatih tanding dengan tim Ibu Kota, Tira Persikabo kalah dua kali dengan skor 1-2 dan 0-2. Dari kekalahan itu, sang pelatih, Igor Kriushenko mengaku sudah mengantungi kelemahan timnya.
Dari kelemahan itu, Igor akan menjadikannya sebagai evaluasi. Tujuannya agar permainan Persikabo 1973 menjadi lebih baik saat berlaga di BRI Liga 1 2021/2022 yang disiarkan Indosiar.
"Tentu ada evaluasi tim pelatih dari pertandingan tersebut. Salah satunya pemain kurang bisa selesaikan momen di depan gawang karena kemarin masih kurang maksimal," ujar Igor, saat sesi jumpa pers virtual, Kamis (2/9).
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Pemain Tira Persikabo Antusias Hadapi MU
Lebih lanjut, Igor menyebut anak asuhnya sangat bersemangat untuk pertandingan melawan Madura United. Pelatih asal Belarusia ini pun menjelaskan bahwa semua pemain Tira Persikabo dalam kondisi baik dan siap untuk diturunkan.
"Pastinya tim kami tidak sabar tunggu pertandingan pertama," tuturnya.
"Kami semua sudah siap," imbuh Igor.
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sebelum Tampil di BRI Liga 1, Persija Pelajari Permainan Lawan Lewat Video
Bola Indonesia 1 September 2021, 19:34
-
Rohit Chand Tanpa Target Khusus di BRI Liga 1
Bola Indonesia 1 September 2021, 13:44
-
Daftar 28 Pemain Persija Jakarta di BRI Liga 1 2021/2022
Bola Indonesia 31 Agustus 2021, 14:53
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR