Bola.net - - Sebuah tekad diusung oleh gelandang serang Sriwijaya FC, Makan Konate ketika bertamu ke markas Persebaya Surabaya, Minggu (22/4). Pemain berpaspor Mali ini membidik kemenangan untuk bisa membawa pulang poin penuh ke Palembang.
Mantan pemain Persib Bandung ini rupanya ingin menebus kesalahan pada pertandingan sebelumnya ketika menjamu Persipura Jayapura. Sehingga ia berhasrat untuk mengganti poin yang hilang, dan markas Persebaya menjadi incarannya.
"Besok kita lawan Persebaya, kita harus fokus, kerja keras, saya percaya insya Allah bisa dapat tiga poin di away lawan Persebaya," ungkap Makan Konate.
"Kemarin kita draw lawan Persipura 2-2. Besok harus dapat poin di away," tegas pemain yang pernah berkiprah di Malaysia Super League ini.
Bahkan Konate tidak gentar meski harus bermain di depan puluhan ribu Bonek yang akan memadati Stadion Gelora Bung Tomo. Sebab ia sudah terlatih tampil di depan puluhan ribu suporter lawan.
"Kita sudah pernah bermain lawan tim yang banyak penonton, tidak ada masalah. Kita fokus di lapangan saja," tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ambisi Makan Konate Curi Poin di Markas Persebaya
Bola Indonesia 22 April 2018, 04:35
-
Menang atas Mitra Kukar, Persipura Kembali ke Puncak Klasemen
Bola Indonesia 21 April 2018, 18:28
-
Saksikan Live Streaming Liga 1 di Vidio: Persipura Jayapura vs Mitra Kukar
Bola Indonesia 21 April 2018, 09:58
-
Mitra Kukar Percaya Diri Bisa Rebut Tiga Poin dari Kandang Persipura
Bola Indonesia 20 April 2018, 10:53
-
Sriwijaya Bantah Adanya Penunggakan Gaji Pemain
Bola Indonesia 19 April 2018, 12:12
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR