Pemain Persebaya Surabaya ini juga tak menampik kabar ketertarikan klub yang bermarkas di Kota Skopje, Makedonia tersebut. "Insya Allah serius, tapi belum ada deal. Yang jelas saya memang ingin bermain di luar negeri," kata Andik seperti dilansir situs resmi Indonesian Premier League.
Meski mengaku sangat berhasrat untuk bermain di luar negeri, namun Andik mengaku masih akan fokus bersama Bajul Ijo di kompetisi IPL musim ini.
Selain FK Vardar yang ingin mendatangkan Andik, ada beberapa klub luar negeri yang menyatakan ketertarikannya kepada Andik. "Ada beberapa klub luar yang mendekati, tapi jangan disebut dulu lah," tepisnya.
Nama Andik ternyata bukan satu-satunya pemain yang Indonesia yang diminati oleh FK Vardar. Klub yang kini dilatih Nikola Ilievski juga meminati striker muda Persema, Joko Prayitno.
"Kami sudah memantau mereka sejak 2012 dan sekarang tergantung Joko dan Andik, mau apa tidak ke FK Vardar? Ini bagus bagi mereka sebagai batu loncatan bermain ke klub-klub Eropa lainnya," tutur Nikola.
Nikola sendiri pernah merasakan atmosfer kompetisi Indonesia. Yakni saat menjadi asisten pelatih Persema saat dilatih Slave Radovski pada 2011-2012 lalu. (ipl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelunasan Gaji Kembali Mundur, Menpora Diminta Tak Lepas Tangan
Bola Indonesia 4 April 2013, 23:26
-
Tawaran Untuk Andik Bukan Dari FK Vandar Saja
Bola Indonesia 4 April 2013, 21:03
-
Besok Gede Jelaskan Sikapnya ke Pemain Persebaya
Bola Indonesia 4 April 2013, 20:06
-
Persema Urung Mundur, Slave Tetap Hengkang
Bola Indonesia 4 April 2013, 19:15
-
Andik Vermansyah Jadi Buruan Klub Makedonia
Bola Indonesia 4 April 2013, 18:45
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR