Bola.net - - Joko Susilo membeber rencananya terkait komposisi timnya pada laga uji coba resmi kedua mereka, kontra PSIS Semarang, di Magelang. Pelatih Arema FC ini mengaku akan kembali merombak susunan pemainnya pada pertandingan ini.
"Pasti akan ada perubahan," ujar Joko Susilo.
"Musim lalu kan juga seperti itu. Siapa yang main di kandang atau tandang, pasti akan ada perubahan," sambungnya.
Menurut pria yang karib disapa Gethuk ini, pemain harus terbiasa dengan sistem yang diterapkannya tersebut di Arema. Menurutnya, ia tak mau terpaku pada satu opsi saja.
"Tentu kami harus siap pada semua kemungkinan,"tuturnya.
Arema FC akan menghadapi PSIS Semarang pada laga uji coba resmi kedua mereka. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion dr H Moch Soebroto Magelang, Minggu akhir pekan ini.
Sebelumnya, pada laga uji coba resmi pertama mereka, Arema juga menghadapi PSIS Semarang. Pada laga yang dihelat di Stadion Gajayana Kota Malang, Kamis (04/01) ini, Dendi Santoso dan kawan-kawan menang dengan skor 5-3.
Sementara itu, kendati masih merahasiakan seperti apa komposisi timnya pada laga di Magelang, Gethuk menyebut hampir pasti tak akan menurunkan penyerang asing anyar timnya. Pasalnya, ia ingin mempersiapkan alternatif untuk mengantisipasi kemungkinan-kemungkinan yang bakal terjadi.
"Saya ingin mempersiapkan opsi ketika nanti sosok penyerang ini absen," ia menandaskan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Dia Alasan Arema Datangkan Thiago Furtuoso
Bola Indonesia 6 Januari 2018, 20:15
-
Thiago Furtuoso Merapat, Aroma Brasil Arema FC Kian Kuat
Bola Indonesia 6 Januari 2018, 20:08
-
Arema Bakal Ubah Komposisi Tim di Magelang
Bola Indonesia 6 Januari 2018, 06:13
-
Performa Kiper Arema Dinilai Masih Belum Sempurna
Bola Indonesia 6 Januari 2018, 03:40
-
PSIS Petik Pelajaran Berharga dari Arema FC
Bola Indonesia 6 Januari 2018, 03:19
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR