"Permasalahan kami adalah kami tidak bisa memainkan pemain yang kami butuhkan. Saya tidak punya materi yang cukup," ujar Milo, sapaan karib Milomir Seslija.
Milo mencontohkan, ketika menghadapi Gresik United, ia kesulitan mengantisipasi serangan-serangan balik tim lawan. Pasalnya, ia tak punya pemain dengan kemampuan yang cocok untuk menghentikan serangan balik tuan rumah. "Saya perlu pemain dengan mobilitas tinggi seperti Hendro [Siswanto]," tuturnya.
Namun demikian, Milo mengaku sejauh ini catatan timnya masih tergolong bagus menghadapi tim-tim yang memainkan pola bertahan dipadu serangan balik. Dari sepuluh pertandingan melawan tim-tim tersebut, pelatih asal Bosnia ini menyebut, anak asuhnya meraih empat kali kemenangan dan empat kali hasil imbang.
"Kita hanya dua kali kalah kala menghadapi Mitra Kukar dan Gresik United. Inipun dalam pertandingan tandang. Saya rasa tak ada yang salah dengan ini," papar Milo. [initial] (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Cronus Tak Punya Pemain Untuk Tangkal Serangan Balik
Bola Indonesia 11 Oktober 2016, 22:53
-
Milo Tak Risau Kans Juara Arema Cronus Melayang
Bola Indonesia 10 Oktober 2016, 20:25
-
Jamu PSM Makassar, Arema Cronus Optimistis Bangkit
Bola Indonesia 10 Oktober 2016, 19:38
-
Tantang Persegres, Arema Cronus Bertekad Move On
Bola Indonesia 6 Oktober 2016, 08:01
-
Arema Tak Pandang Persegres Sebelah Mata
Bola Indonesia 6 Oktober 2016, 07:57
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR