Bola.net - - Arema FC hampir bisa dipastikan bakal aktif dalam bursa transfer paruh musim Liga 1 ini. Selain berencana menambah gelandang bertahan, Arema FC berencana memboyong tambahan penyerang baru.
Arema FC saat ini hanya memiliki dua penyerang murni, Cristian Gonzales dan Dedik Setiawan. Hal inilah yang kerap disebut sebagai penyebab minimnya produktivitas gol mereka.
Rencana Arema meminang penyerang anyar ini diungkapkan General Manager Arema, Ruddy Widodo. Menurutnya, saat ini mereka sedang berburu tambahan amunisi lini depan "Kita saat ini sedang mencari. Belum ada nama yang bisa dipastikan," ujar Ruddy.
Kendati belum bisa memastikan siapa sosok yang bakal dipinang, Ruddy melontarkan isyarat ihwal sosok pemain yang dicari. Ia menyebut kemungkinan besar penyerang yang dibidik adalah penyerang asing.
"Saat ini sepertinya lebih mudah mencari penyerang asing daripada lokal," tuturnya.
Lebih lanjut, Ruddy membeber alasan di balik minimnya stok penyerang Arema saat ini. Menurutnya, mereka terlena dengan kebolehan Cristian Gonzales pada ajang Piala Presiden lalu.
"Namun, kami akhirnya sadar tak bisa hanya bergantung pada Gonzales, terlebih lagi pada kompetisi jangka panjang seperti ini," tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema FC Juga Berburu Penyerang Asing
Bola Indonesia 11 Juli 2017, 20:12
-
Bukan Zulham Zamrun, Ini Pemain Incaran Arema FC
Bola Indonesia 11 Juli 2017, 18:53
-
Aji Santoso: Di Atas Kertas Memang Arema Lebih Unggul
Bola Indonesia 11 Juli 2017, 16:04
-
Aremania Diizinkan ke Gresik, Panpel Perketat Keamanan
Bola Indonesia 11 Juli 2017, 14:45
-
Kesempatan untuk Juan Pino Belum Habis
Bola Indonesia 10 Juli 2017, 22:09
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR