Bola.net - - Arema FC tak mau meminang pemain yang statusnya abu-abu. Karenanya, jelang kompetisi musim 2017 ini, mereka memastikan status winger lincah Ahmad Nufiandani.
"Saat ini, kita dituntut tegas, terutama dengan status pemain," ujar General Manager Arema FC, Ruddy Widodo.
"Karena ia juga sudah kembali ke TNI, kita sudah bicara dengan manajernya. Kami bersepakat untuk memutus kontrak Nufiandani," sambungnya.
Menurut Ruddy, musim lalu mungkin status Dani -sapaan karib Nufiandani- adalah pinjaman. Namun, ia menegaskan, status seperti itu tak akan ada lagi.
"Nah, ini yang saya dan agennya maui. Ini juga agar status pemain tersebut jelas dan tidak membuatnya rugi," tuturnya.
Sebelumnya, status Dani di Arema FC sendiri menimbulkan pertanyaan. Pasalnya, dalam informasi yang didapat Bola.net, tidak ada kesepakatan tertulis mengenai status pemain yang juga menjadi anggota TNI sendiri.
Dani sendiri merupakan pemain Arema, yang bergabung dengan tim berlogo singa mengepal ini pada 2014. Namun, ketika PS TNI terbentuk, pemain berusia 21 tahun ini ditarik bermain di klub tersebut.
Musim lalu, Dani kembali ke Arema. Pasalnya, ia tak didaftarkan oleh PS TNI bermain di turnamen Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016.
Lebih lanjut, Ruddy mengaku tak khawatir usai memutus kontrak Dani. Pasalnya, ia menyebut telah ada sosok pengganti bagi pemain tersebut.
"Kita sudah ada penggantinya. Siapa itu? Kita lihat saja nanti," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema FC Tegaskan Status Ahmad Nufiandani
Bola Indonesia 18 Januari 2017, 16:02
-
Sembilan Pemain Lokal Gabung Bhayangkara FC
Bola Indonesia 18 Januari 2017, 14:25
-
Persipura Batal Gelar TC di Batu
Bola Indonesia 18 Januari 2017, 14:20
-
Playmaker Asing Jadi Prioritas Transfer Persib
Bola Indonesia 18 Januari 2017, 10:16
-
Cari Pengganti Basna, Persib Lirik Pemain Lokal
Bola Indonesia 17 Januari 2017, 14:02
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR