Menurut manajer Arema Rudi Widodo, pemusatan latihan ini ditujukan untuk membangun dan memperkokoh kebersamaan semua komponen Arema. Baik pemain, tim pelatih maupun manajemen. Rencananya training center ini akan digelar mulai 02 Januari hingga 06 Januari 2013.
"Kami berharap dengan adanya pemusatan latihan ini bisa terjalin kebersamaan, komunikasi dan kerja sama tim. Apalagi, jargon Arema pada musim ini adalah 'Together for Glory' (bersama untuk meraih kejayaan)," tegasnya.
Selain itu, training center ini juga diharapkan mampu mempersiapkan tim Singo Edan lebih baik demi target meraih gelar juara Indonesia Super League musim depan.
Ditambahkan Rudi, karena itu semua elemen yang ada harus menyamakan visi misi dan persepsi agar lebih mudah dalam mewujudkan target tersebut.
Minggu (30/12) lalu, Arema harus mengakui keunggulan Persela di final Piala Gubernur. Meski berstatus tuan rumah, Arema harus mengakui keunggulan Persela setelah Samsul Arif dan Mario Costas memupus harapan Arema meraih gelar pertamanya di tangan Rahmad Darmawan. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Indonesia Agendakan Training Center di Batu
Bola Indonesia 31 Desember 2012, 20:15
-
Persebaya DU Sudah Main Optimal
Bola Indonesia 28 Desember 2012, 21:45
-
Piala Gubernur Jatim: Gonzales Bawa Arema ke Final
Bola Indonesia 28 Desember 2012, 21:24
-
HT Review: Persebaya DU Masih Mampu Tahan Arema
Bola Indonesia 28 Desember 2012, 20:07
-
Bola Indonesia 27 Desember 2012, 22:15

LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR