"Di sini, kami tak hanya sebagai atasan, tapi juga sebagai bapak," ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo.
"Sebagai bapak, kami harus memikirkan masa depan dari anak kami, Antoni," sambungnya.
Ruddy menyebut, kepindahan Antoni ke BSU, tak lepas dari statusnya yang kini mengikuti pendidikan untuk menjadi anggota polisi. Status sebagai anggota polisi inilah yang ia maksud bakal lebih menjamin masa depan eks penggawa Barito Putera tersebut.
"Kalau hanya memikirkan sekarang, kami tentu saja sedih dan berat harus kehilangannya," tutur Ruddy.
Sebelumnya, Antoni resmi dilepas Arema Cronus ke BSU. Manajemen Arema telah mengeluarkan surat resmi terkait kepindahan pemain ini.
Sementara itu, pelatih BSU, Ibnu Grahan, sebelumnya mengaku tak tahu menahu ihwal perekrutan Antoni. Ia hanya mengaku perlu pemain di posisi winger, yang merupakan posisi spesialisasi Antoni.
"Namun, untuk perekrutan itu murni urusan manajemen," tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persiapan Spesial Madura United Jelang Lawan Arema Cronus
Bola Indonesia 29 Agustus 2016, 18:19
-
Arema Relakan Kepergian Antoni Putro ke Bhayangkara SU
Bola Indonesia 29 Agustus 2016, 15:11
-
Arema Cronus Kembali Datangkan Pemain
Bola Indonesia 29 Agustus 2016, 14:31
-
Arema Cronus Pulangkan Duo Pemain Brasil
Bola Indonesia 28 Agustus 2016, 20:45
-
Milo Beber Faktor Menurunnya Penampilan Arema Cronus
Bola Indonesia 28 Agustus 2016, 19:35
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR