"Saya yakin manajemen -terutama CEO- akan memagari agar Gonzales tak sampai hengkang," ujar Asisten Pelatih Arema, I Made Pasek Wijaya.
"Gonzales adalah pemain bagus, yang selama ini kemampuannya sangat kami perlukan," sambungnya.
Sebelumnya, sempat beredar kabar bahwa Cristian Gonzales bisa jadi bakal menanggalkan kostum Arema musim ini. Pasalnya, ada beberapa klub yang disebut berminat meminang striker gaek tersebut.
Lebih lanjut, Made mengaku tim pelatih belum tahu klub-klub mana yang mengincar pemain berjuluk El-Loco ini. Namun, menurutnya, wajar kalau banyak klub yang berminat untuk mendapatkan pemain berdarah Uruguay ini.
"Dia pemain bagus. Tentu saja banyak yang mengincar," tandas Made. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Penjelasan Manajemen Ihwal Perubahan Logo Arema
Bola Indonesia 16 Februari 2015, 22:06
-
Arema Tak Khawatir Gonzales Hengkang
Bola Indonesia 16 Februari 2015, 21:30
-
Osvaldo Lessa Yakin Persipura Mampu Kalahkan Persib
Bola Indonesia 16 Februari 2015, 21:20
-
Arema Masih Belum Miliki Kapten Tim
Bola Indonesia 16 Februari 2015, 20:13
-
Widodo Bakal Liburkan Penggawa Persepam MU
Bola Indonesia 16 Februari 2015, 19:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR