Sehingga, Manajemen BUP terpaksa mengambil keputusan dengan membatalkan agenda yang semula dijadwalkan berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Jumat (12/6). Sehingga, Serdadu Tridatu- julukan skuad BUP- hanya akan melawan Arema Cronus di Stadion Kanjuruhan, Malang, Minggu (14/6).
Marketing dan Komunikasi Bali United, Megawati Agustina, mengatakan jika penyebab dibatalkannya rencana uji coba akibat lambatnya izin resmi dari federasi sepak bola Malaysia (FAM) hingga H-2.
Kontan, hal tersebut membuat Manajemen BUP merasa akan kesulitan mempersiapkan pertandingan.
Dikatakannya lagi, Manajemen BUP tidak ingin ambil resiko terlalu besar terkait persiapan laga mengingat waktu yang semakin mepet.
Pembatalan rencana dilakukan setelah adanya kesepakatan, yaitu berupa pembatalan apabila izin resmi belum keluar dari FAM H-2.
"Ini terkait dengan persiapan laga. Karena kami tidak mungkin menyiapkan laga internasional hanya dengan waktu kurang dari dua hari," kata Megawati. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jamu Bali United, Arema Cronus Ogah Kembali Imbang
Bola Indonesia 10 Juni 2015, 21:24
-
Bali United Pusam Batalkan Uji Coba Lawan Polis Diraja Malaysia
Bola Indonesia 10 Juni 2015, 19:24
-
Amanat Presiden, Piala Kemerdekaan Segera Digulirkan
Bola Indonesia 8 Juni 2015, 21:57
-
Staf Menpora Tuding Pembubaran Klub Jadi Modus Hindari Kewajiban
Bola Indonesia 8 Juni 2015, 20:56
-
PSSI Disanksi FIFA, Ini Harapan Rahmad Darmawan
Bola Indonesia 8 Juni 2015, 16:16
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR