"Saat ini kita masih terus berburu pemain asing. Salah satu pemain yang kita bidik adalah Fabiano Beltrame," ujar Asisten Manajer Barito Syarifudin Ardasya, pada Bola.net.
"Kita optimistis bisa mendapatkannya karena Fabiano telah memutuskan bertahan di Indonesia dan tak jadi pindah ke Malaysia," sambungnya.
Sebelumnya, Barito sendiri memutuskan tak memperpanjang kontrak bek asing mereka, Abanda Herman, untuk musim kompetisi mendatang. Tim asuhan Salahudin ini memutuskan mencari pemain asing baru untuk mengisi satu pos di benteng pertahanan mereka.
Sementara itu, Fabiano Beltrame sendiri sempat membuat kejutan ketika memutuskan meninggalkan Persija Jakarta. Pasalnya, Fabiano merupakan palang pintu tangguh, sekaligus kapten tim berjuluk Macan Kemayoran tersebut.
Lebih lanjut, meski mengaku optimistis mendatangkan Fabiano, manajemen Barito mempersiapkan rencana cadangan semisal pemain belakang asal Brasil ini gagal digaet.
"Opsi alternatifnya adalah mendatangkan Thierry Gathuessi," tandas Syarifudin. (den/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suharno Bantah Hermawan Bakal Gabung Arema Cronus
Bola Indonesia 29 November 2014, 19:23
-
Barito Putera Incar Fabiano Beltrame
Bola Indonesia 29 November 2014, 19:12
-
Barito Putera Incar Ilham Udin
Bola Indonesia 29 November 2014, 17:28
-
Bomber Andalan Arema Bakal Akhiri Masa Lajang
Bolatainment 29 November 2014, 17:05
-
Pusamania Borneo FC Siap Songsong ISL 2015
Bola Indonesia 29 November 2014, 16:55
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR