Pasalnya, sejumlah pemain muda sudah menyatakan keinginan untuk bertahan. Sekalipun, tawaran dari klub lain banyak berdatangan untuk hengkang.
"Karena itu, saya masih menunggu panggilan dari manajemen Pusam. Saya bertahan di sini karena situasi dan kondisinya bagus. Selain itu, saya juga diberikan banyak kesempatan untuk bermain," kata Bayu Gatra.
Hal senada diungkapkan gelandang muda tim Pusam, Sandi Darma Sute, Lerby Leandri Pong Babu dan Wahyu Kristanto. Sandi Darma menambahkan tetap memilih Pusam yang telah mengantarnya menjadi pemain profesional.
Para pemain tersebut, rata-rata sudah bergabung sejak 2010 mulai dari tim Pusam U-21. Mereka juga berkontribusi besar atas keberhasilan tim PON Kaltim merebut medali emas di PON 2012 di Riau.
"Kalau memang saya dipanggil oleh manajemen lagi, maka saya akan bertahan di Pusam dan tidak akan membela klub lain," terang Sandi. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dejan Antonic Ungkapkan Penyebab Kekalahan dari Persipura
Bola Indonesia 4 November 2014, 22:56
-
Review ISL: Bungkam Arema, Persib Melaju ke Final ISL
Bola Indonesia 4 November 2014, 22:32
-
Semen Padang Perpanjang Kontrak Jafri Sastra
Bola Indonesia 4 November 2014, 22:23
-
Kesabaran Jadi Kunci Kemenangan Persipura Atas PBR
Bola Indonesia 4 November 2014, 21:55
-
Bayu Gatra Tegaskan Tetap Bertahan di Putra Samarinda
Bola Indonesia 4 November 2014, 21:10
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR