"PBR sudah menganggap bahwa lolos ke delapan besar lalu adalah sebuah prestasi luar biasa," ujar Bepe, sapaan karib Bambang Pamungkas.
"Kita bisa melewati delapan besar dan sampai ke semifinal ini adalah hal yang sangat luar biasa," sambungnya.
PBR bakal melakoni laga kontra Persipura Jayapura pada laga semifinal ISL 2014. Pertandingan ini bakal dihelat di Stadion Jakabaring Palembang, Selasa (04/11) besok.
Sementara itu, meski mengaku timnya tanpa beban, Bepe menampik para penggawa PBR bakal tampil 'seadanya'. Pemain legendaris Indonesia ini mengaku ada motivasi khusus yang bakal membuat mereka tampil dengan kemampuan terbaik.
"Semifinal menjadi hal yang bergengsi dan membanggakan bagi semua pemain. Kita tak hanya bermain bagi klub, namun juga bagi keluarga dan diri sendiri," tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persipura: Semifinal Jadi Momen Pembuktian Tanpa Jacksen Tiago
Bola Indonesia 3 November 2014, 22:16
-
La Nyalla Enggan Manfatkan Kedekatan Dengan Menpora
Bola Indonesia 3 November 2014, 19:34
-
Menpora Dukung Final ISL Digelar di Jakarta
Bola Indonesia 3 November 2014, 19:14
-
Hadapi PBR, Persipura Bakal All Out
Bola Indonesia 3 November 2014, 18:03
-
Bola Indonesia 3 November 2014, 17:21

LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR