Bola.net - Evan Dimas Darmono batal menjalani latihan perdana bersama Persija Jakarta hari ini, Kamis (16/1/2020), di Lapangan NYTC, Sawangan, Depok. Padahal, gelandang berusia 24 tahun itu dijadwalkan hadir.
Diakui Sudirman selaku asisten pelatih Persija, Evan harus menjemput orang tuanya. Alhasil, ia tidak jadi berlatih bersama timnya pada hari ini.
"Tadi saya dengar Evan Dimas rencana datang. Tapi saya dapat pesan terakhir bahwa orang tuanya datang. Jadi dia izin jemput orang tuanya. Mudah-mudahan besok dia sudah ada," ujar Sudirman usai latihan.
Dengan begitu, Evan sudah empat kali absen di latihan Persija. Sebelumnya, tim berjuluk Macan Kemayoran itu sudah menggelar latihan sejak Senin (13/1).
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Evan Minta Maaf
Sementara itu lewat pesan singkat kepada Bola.net, Evan menyampaikan permintaan maaf untuk awak media yang hari ini sudah datang untuk meliput. Ia pun menegaskan bakal segera merapat pada sesi latihan tim ibu kota.
"Besok latihannya", tutur Evan.
"Mohon maaf banget, sampaikan maaf saya kepada teman-teman semua," imbuhnya.
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ismed Sofyan Komentari Kabar Bepe Jadi Manajer Persija
Bola Indonesia 16 Januari 2020, 22:13
-
Alasan Ismed Sofyan Telat Gabung Latihan Persija
Bola Indonesia 16 Januari 2020, 20:55
-
Besok, Evan Dimas Sudah Gabung Latihan Persija
Bola Indonesia 16 Januari 2020, 19:50
-
Hujan Deras Plus Petir, Latihan Persija Bubar di Tengah Jalan
Bola Indonesia 16 Januari 2020, 18:23
-
4 Pemain Senior Gabung Persija Latihan
Bola Indonesia 16 Januari 2020, 18:11
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR