Bola.net - - Belum genap seminggu setelah Simon McMenemy memimpin latihan, skuat Bhayangkara FC boyongan ke Kota Batu. Tim ini rencananya akan menggelar pemusatan latihan (TC) di kota berhawa dingin tersebut.
Pemusatan latihan di Batu akan dilakukan enam sampai tujuh hari kedepan. Jumat (20/1) malam ini, rombongan pemain dan pelatih Bhayangkara FC mulai berangkat dari Surabaya.
"Mulai hari ini. Lokasinya di Batu. Untuk lokasi pastinya masih menyusul," ucap Rahmad Sumanjaya, corporate secretary Bhayangkara FC kepada Bola.net, Jumat petang.
Meningkatkan kondisi fisik pemain menjadi agenda utama dari pemusatan latihan di Batu. Ini sekaligus sebagai persiapan pertama menjemput kompetisi kasta tertinggi yang dimulai akhir Maret 2017 mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bhayangkara FC Gelar TC di Batu
Bola Indonesia 20 Januari 2017, 20:30
-
Pemain Muda Bhayangkara FC Tuai Pujian
Bola Indonesia 19 Januari 2017, 13:05
-
McMenemy Puas Komposisi Skuat Bhayangkara FC
Bola Indonesia 18 Januari 2017, 23:36
-
Bhayangkara FC 'Incar' Messi dan Ronaldo
Bola Indonesia 14 Januari 2017, 14:26
-
McMenemy Senang Bekerja dengan Young Guns Bhayangkara FC
Bola Indonesia 14 Januari 2017, 11:39
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR