Bhayangkara SU baru saja menuntaskan ritual launching tim, Minggu (24/4) kemarin. Dalam gelaran yang dibalut dengan trofeo bersama Madura United dan Deltras Sidoarjo ini, Fandi Eko Utomo dan kawan-kawan keluar sebagai juara.
"Hari ini kita rest latihan untuk memberikan kesempatan beristirahat pada pemain," ucap Ibnu Grahan, pelatih Bhayangkara SU. Ibnu menjelaskan, fokus timnya pada pekan ini adalah menyongsong laga perdana kontra Laskar Antasari, julukan Barito Putera.
"Kami belum mendapat konfirmasi dari manajemen soal jadwal keberangkatan ke Banjarmasin. Tapi menurut perkiraan saya, antara Kamis sore atau Jumat pagi," imbuh mantan pelatih Persebaya 1927 tersebut. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bhayangkara SU Away ke Barito Akhir Pekan ini
Bola Indonesia 25 April 2016, 11:32
-
Bhayangkara SU Juara di Sidoarjo
Bola Indonesia 24 April 2016, 22:22
-
Semangat Bhayangkara SU Terlecut Kehadiran Kapolri
Bola Indonesia 23 April 2016, 21:00
-
Bhayangkara SU Jajal Dua Asing di Trofeo
Bola Indonesia 23 April 2016, 17:12
-
Bhayangkara SU Belum Terkesima Penyerang Maroko
Bola Indonesia 20 April 2016, 14:12
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR