"Kapan hari saya juga dicurhati oleh para pemain mengenai gaji mereka yang sudah berbulan-bulan tak dibayar," kata Devara Noumanto, salah satu dedengkot Bonek. Menurut pria yang akrab disapa Sinyo ini, manajemen harus segera mengambil tindakan.
"Manajemen harus segera menyelesaikan gaji para pemain. Akan memberikan efek besar kalau sampai tak segera diselesaikan," terang Sinyo. Menurut Sinyo, sudah sepantasnya penampilan ciamik para pemain diimbangi pembayaran gaji yang tepat waktu.
"Totalitas dan loyalitas pemain sudah diberikan untuk Persebaya. Kini giliran manajemen yang mengapresiasi kinerja pemain," pinta Sinyo. Hingga saat ini manajemen belum memberikan gaji tim selama dua bulan, yakni Juni dan Juli.
Persebaya akan genap tak menerima gaji selama tiga bulan tepat di awal September nanti. Akibat pembayaran yang tersendat, para pemain Persebaya hanya mengandalkan bonus kemenangan untuk menyambung hidup. Total tim mendapatkan Rp 260 juta dalam tiga kemenangan terakhir. (faw/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bonek Khawatir Tren Persebaya Menurun
Bola Indonesia 25 Agustus 2014, 07:58
-
Gaji Persebaya Harus Terlunasi Sebelum Babak Delapan Besar
Bola Indonesia 25 Agustus 2014, 07:33
-
Bonek Kaget Persebaya Nunggak Gaji Pemain
Bola Indonesia 25 Agustus 2014, 06:15
-
Bonek Kecam Manajemen Persebaya
Bola Indonesia 25 Agustus 2014, 05:47
-
RD Berharap Lebih Banyak Bonek ke GBT
Bola Indonesia 20 Agustus 2014, 12:06
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR