"Peraturan adalah peraturan. Kami tidak ada tawar-menawar," ujar Sekretaris Jenderal BOPI, Heru Nugroho, pada .
"Yang kami lakukan bukan mempersulit. Kami hanya menjalankan aturan yang ada, untuk melindungi semua pihak terkait," sambungnya.
Sebelumnya, beredar kabar bahwa PT GTS dan klub-klub peserta tak terlalu menghiraukan sejumlah persyaratan BOPI. Mereka tak takut BOPI tidak mengeluarkan rekomendasi -yang berakibat tak terbitnya perizinan kepolisian- karena menilai ajang ini telah mendapat restu istana.
Mengenai beredarnya kabar ini, Heru mengaku tak tahu. Namun, ia yakin bahwa kabar tersebut sekadar desas-desus.
"Saya yakin, semua pihak akan menghargai prosedur dan peraturan yang mempertimbangkan kepentingan semua pihak, termasuk kepentingan negara," tegasnya.
"Apalagi sampai menyangkut restu istana. Saya yakin mereka akan mematuhi aturan. Bukankah pembenahan tata kelola sepakbola, termasuk kepatuhan terhadap aturan, merupakan cita-cita Presiden juga?" Heru menandaskan. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kirim Surat, BOPI Minta Penyelenggara ISC Penuhi Persyaratan
Bola Indonesia 8 April 2016, 19:01
-
BOPI Tak Akan Beri Toleransi Pada Verifikasi ISC 2016
Bola Indonesia 8 April 2016, 17:42
-
BOPI Pertanyakan Status Penyelenggara ISC
Bola Indonesia 6 April 2016, 19:58
-
BOPI Tak Akan Begitu Saja Rekom ISC
Bola Indonesia 6 April 2016, 19:46
-
BOPI Pertanyakan Legal Standing ISC
Bola Indonesia 4 April 2016, 19:21
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


















KOMENTAR