Ahli fisioterapi PSM Makassar, Imanuel Maulang, mengatakan bahwa cedera di lutut kiri Satrio belum bisa dipastikan seberapa parahnya. Karena hasil Magnetic Resonance Image (MRI) dari Rumah Sakit Siloam belum keluar.
“Tapi, dari hasil pemeriksaan saya, kemungkinan ada masalah di ligamen dan meniscusnya. Saat ini, saya berikan dia terapi sesuai dengan hasil pemeriksaan saya ini,” kata Nuel.
Saat latihan di Stadion Andi Mattalatta, Makassar, Senin (18/3) sore, Nuel memberikan terapi Piramida kepada Satrio.
“Saya minta dia jogging sejauh 10 meter dan jalan 10 meter. Itu diulang-ulang selama beberapa kali. Saya juga minta dia mengangkat tinggi-tinggi kakinya saat jogging,” kata Nuel.
Saat melakukan terapi itu, Satrio mengaku sudah tidak merasakan sakit lagi. Padahal, pekan lalu, untuk sekedar jongkok saja susah. “Sekarang sudah tidak terlalu sakit, biar kaki ditekuk tinggi, sudah tidak masalah,” katanya.
“Saya akan berikan latihan ini beberapa kali. Jika sudah tidak sakit lagi, maka porsi latihannya akan saya naikkan,” ujar Nuel.
Tapi, Nuel belum bisa memastikan sampai kapan Satrio bisa tampil lagi membela PSM. Ia masih akan melihat perkembangan dalam tetapi beberapa hari ke depan. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera Satrio Syam Makin Membaik
Bola Indonesia 18 Maret 2013, 21:00
-
Terkait Hasil KLB, Manajemen PSM Akan Bicarakan Dengan LPIS
Bola Indonesia 18 Maret 2013, 20:00
-
Lima Pilar PSM Absen Lawan Persema
Bola Indonesia 18 Maret 2013, 19:10
-
Petar Enggan Komentari Hasil KLB
Bola Indonesia 18 Maret 2013, 18:06
-
'Libur Persebaya Tak Ada Hubungannya Dengan KLB'
Bola Indonesia 18 Maret 2013, 11:37
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR