
Sekretaris Jenderal (Sekjen) The Jakmania Richard Achmad Supriyanto mengatakan, untuk Mubes, sudah disiapkan dana sebesar Rp 83 juta. Diterangkannya, dana tersebut berasal dari kas The Jakmania.
"Rencana anggaran yang menyusun adalah Organizing Committee (OC) atau Panitia Pelaksana. Apalagi, uangnya juga sudah ada di bendahara OC. Persiapan sudah mencapai 90 persen, kini tinggal menunggu waktu pelaksanaan Mubes saja," terangnya.
"Kebutuhan dana memang cukup besar, dan bisa dimaklumi. Sebab, untuk konsumsi, sound system, keamanan, kebersihan dan sebagainya, memang tidak sedikit," sambungnya.
Nantinya, ditambah Richard, Muhammad Larico Ranggamone akan menyampaikan laporan pertanggungjawaban (LPJ) pengurus The Jakmania periode 2010/2012.
"Laporan harus dilakukan efektif dan realistis, termasuk menyampaikan program-program apa saja yang sudah dikerjakan," ujar Richard, yang juga menjabat Ketua Steering Committee (SC) atau Panitia Pengarah.
Dalam bursa calon Ketua Umum The Jakmania, telah muncul enam nama. Mereka adalah Muhammad Larico Rangga Mone, Richard Supriyanto, Suryadi, Aples, Faisal dan Agung.
Keenamnya dipastikan memperebutkan 50 suara yang berasal dari Koordinator Wilayah (Korwil) The Jakmania. Keenamnya pun sudah mengembalikan formulir pendaftaran dan dinilai memenuhi syarat-syarat sebagai calon Ketua Umum The Jakmania. Yaitu, sekurang-kurangnya dua tahun aktif menjadi anggota The Jakmania, dua tahun aktif menjadi pengurus The Jakmania, serta sehat jasmani dan rohani. (esa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dana Mubes The Jakmania Sebesar Rp 83 Juta
Bola Indonesia 29 Desember 2012, 01:44
-
Mubes The Jakmania Sudah Tetapkan OC Dan SC
Bola Indonesia 27 Desember 2012, 07:39
-
Curhat ke Ahok, Jakmania Datangi Balai Kota Jakarta
Bola Indonesia 26 Desember 2012, 14:23
-
Bepe Dan Ismed Diharapkan Tetap perkuat Persija
Bola Indonesia 25 Desember 2012, 23:44
-
Beginilah Cara Persija Jakarta Eksis di ISL
Bola Indonesia 25 Desember 2012, 21:48
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR