Bola.net - - Tugas Dejan Antonic untuk mengangkat prestasi Borneo FC di Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak cukup berat. Hingga pekan kedelapan, tim berjuluk "Pesut Etam" ini tercecer di posisi ke-14 klasemen sementara dengan mengoleksi 9 poin.
Menurut Dejan, salah satu penyebab dirinya kesulitan untuk mengangkat prestasi tim karena komposisi skuat yang dimiliki Borneo FC adalah warisan dari pelatih sebelumnya. Sehingga ia tidak bisa memaksimalkan sistem yang akan diterapkannya.
"Saya datang ke sini satu bulan, saya bukan magic [pesulap]. Saya datang dan dapat tim ini dari dulu, dari orang lain," ungkap Dejan usai pertandingan.
Bahkan mantan pelatih Arema ini mengatakan, dalam beberapa pertandingan ia harus menurunkan komposisi skuat seadanya. Bahkan ada beberapa posisi yang diisi dengan pemain yang tidak sesuai dengan komposisi yang diinginkannya.
"Mungkin lain kali kalau ada seleksi lebih bagus, dan tim lebih kompetitif dan lebih profesional," imbuhnya.
Namun demikian, pelatih asal Serbia ini menegaskan bahwa kedatangannya ke Borneo untuk membantu memperbaiki klub kebanggaan masyarakat Samarinda itu. Sehingga ia tidak akan menyerah terhadap situasi yang dihadapi saat ini.
"Saya datang ke Borneo untuk bantu Borneo, dan saya harus tetap kerja positif untuk Borneo," tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dapat Skuat Warisan, Tugas Dejan di Borneo FC Lebih Berat
Bola Indonesia 12 Mei 2018, 02:20
-
Ditahan Persebaya, Pelatih Borneo FC Kecewa dan Marah
Bola Indonesia 11 Mei 2018, 20:11
-
Dejan Optimis Borneo FC Bisa Merangsek ke Papan Atas
Bola Indonesia 11 Mei 2018, 08:58
-
Borneo FC Ingin Balas Loyalitas Suporter
Bola Indonesia 11 Mei 2018, 07:33
-
Borneo FC Siapkan Strategi Khusus Hadapi Persebaya
Bola Indonesia 11 Mei 2018, 07:02
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR