
"Ini pertandingan melelahkan bagi saya. Apalagi kami bermain 90 menit setelah perjalanan jauh dan melelahkan," ucap Salgado kepada awak media usai pertandingan. "Meski tidak dalam kondisi bagus tapi ini penampilan terbaik yang kami tunjukkan," imbuh eks bek sayap Real Madrid ini.
Salgado mengaku termotivasi karena bermain dengan pemain muda. Oleh karena itu ia terus berusaha memberikan yang terbaik. "Ini ketiga kalinya saya ke Indonesia. Pertama saat saya berlibur ke Bali. Kedua waktu ada acara di Jakarta dan ketiga adalah di sini," tutur mantan pemain Timnas Spanyol itu.
Apa yang diucapkan oleh Salgado juga diamini oleh Morientes. "Bermain 90 menit sangat sulit. Apalagi setelah empat sampai lima tahun saya pensiun. Tapi saya berusaha menikmati pertandingan dan atmosfer di stadion," tutup eks pemain AS Monaco dan Liverpool ini. (faw/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sudah Pensiun, Inilah Rahasia Kebugaran Salgado dan Morientes
Bola Indonesia 15 November 2014, 23:10
-
Andik Dipuji Morientes dan Salgado
Bola Indonesia 15 November 2014, 22:50
-
Di Surabaya, Salgado dan Morientes Main Maksimal Meski Kelelahan
Bola Indonesia 15 November 2014, 22:44
-
Dua Legenda Real Madrid Sapa Surabaya
Bola Indonesia 14 November 2014, 18:15
-
MorStar Indonesia Beri Apresiasi Kepada Indra Sjafri
Bola Indonesia 9 November 2014, 18:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR