
Meski telah dua hari mengikuti latihan bersama Arema, namun manajemen Deltras tetap bersikeras mempertahankan pemain kelahiran 22 Juli 1987 ini untuk musim depan.
"Qischil memang sedang diincar oleh klub lain, salah satunya Arema Indonesia. Namun dia kan masih pra kontrak, tidak ada kekuatan hukum yang membuat pra kontrak itu menjadi sebuah ikatan. Saya akan berusaha mempertahankan Qischil tetap di Deltras," jelas Dirut PT Delta Raya Sidoarjo, Dicky Hartanto optimis.
Penampilan gemilang Qischil musim lalu memang gemilang. Tak mengejutkan bila namanya menjadi salah satu komoditi terpanas di bursa transfer pemain Indonesia.
Belum lagi umurnya yang masih muda dan diyakini mampu lebih berkembang. Bahkan musim lalu ia sukses menyingkirkan beberapa nama beken di skuad Deltras, di antaranya Budi Sudarsono dan Sean Rooney.
Sementara itu, disinggung mengenai keinginan Deltras mempertahankan Qischil, manajemen Arema tampaknya tak ambil pusing. Menurut media officer Arema, Sudarmaji, Qischil sudah menandatangani pra kontrak bermaterai yang berisi kesepakatan dan akan membela Arema musim depan.
"Pra kontrak ini untuk menyusun draft kontrak resmi. Klub-klub Indonesia sudah umum melakukannya," terang Darmaji. (wea/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Digandoli Deltras, Manajemen Arema Yakin Dapatkan Qischil
Bola Indonesia 5 September 2012, 21:00
-
Manajemen Arema ISL Inginkan Samsul Arif
Bola Indonesia 5 September 2012, 18:00
-
Arema Indonesia ISL Ikat 12 Pemain
Bola Indonesia 30 Agustus 2012, 10:45
-
Tim Nasional 29 Agustus 2012, 11:53

-
Bola Indonesia 27 Agustus 2012, 20:01

LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR