
"Kehadiran Ahn akan memperkuat tim ini terutama sektor belakang," ujar Agus Nova.
"Kami akan menjalani kompetisi yang cukup panjang. Pastinya sangat diperlukan adanya rotasi pemain di setiap pertandingan," sambungnya.
Bali United bakal menghadapi Persipura Jayapura pada laga lanjutan ISC A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Mandala Jayapura, Minggu (08/05).
Lebih lanjut, kian kokohnya lini belakang Bali United ini kian menebalkan optimisme Agus Nova. Menurut eks penggawa Gresik United ini, timnya berpeluang mencuri satu poin di kandang Mutiara Hitam. Menurutnya tidak ada yang tidak mungkin asal para pemain bisa tampil konsisten selama pertandingan.
"Seluruh Indonesia sudah tahu Persipura tim bagus, apalagi mereka akan bermain di kandang sendiri. Namun bukan berarti peluang untuk mencuri poin dari mereka tidak ada sama sekali," tuturnya.
Kami bisa saja memperoleh satu poin atau bahkan tiga poin asal kami mampu meredam kecepatan pemain mereka selama 90 menit," Agus Nova menandaskan. (den/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tantang Persipura, Bali United Siapkan Amunisi Terbaik
Bola Indonesia 7 Mei 2016, 19:37
-
ISC A 2016 Bergulir, Ini Harapan Menpora Imam Nahrawi
Bola Indonesia 30 April 2016, 00:18
-
Pembukaan ISC 2016, Persija Imbangi Persipura
Bola Indonesia 29 April 2016, 22:10
LATEST UPDATE
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR