Bola.net - - Penyerang asal Palembang, Yogi Novrian menjadi satu diantara sepuluh pemain yang akan dipinjamkan oleh Persebaya. Namun mantan pemain Persela tersebut belum mengambil keputusan apakah akan menerima tawaran itu atau tidak.
Yogi mengaku masih ingin berdiskusi bersama keluarga dan sang agen sebelum mengambil keputusan. Mengingat, pemain yang juga prajurit TNI tersebut juga mendapat tawaran dari klub-klub lain untuk kompetisi musim 2018.
"Untuk musim depan, belum dipastiin, ini juga masih menunggu kabar dari agen saya tapi sudah ada beberapa tim yang menghubungi," ungkap Yogi Novrian kepada .
Namun penyerang 23 tahun tersebut sebenarnya masih ingin berseragam Bajul Ijo karena ia merasa nyaman di Surabaya. Selain karena suasana kekeluargaan yang dibangun dalam tim, atmosfer sepak bola di Kota Pahlawan juga luar biasa.
"Kalau selama ini saya nyaman karena kekeluargaan dan kebersamaan yang bagus, terus juga manajemen yang baik, apalagi lihat suporternya luar biasa," imbuhnya.
Namun demikian, jika mendapat tawaran yang lebih baik, pemain yang mengawali karir junior di Sriwijaya FC itu memberi isyarat untuk memilih tak menerima tawaran dari manajemen Persebaya. Dan pindah klub musim depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persipura Konfirmasi Osvaldo Haay Cs Gabung Persebaya
Bola Indonesia 21 Desember 2017, 21:27
-
Misbakus Solikin Tak Sabar Ingin Segera Gabung Tim
Bola Indonesia 21 Desember 2017, 20:26
-
TMS Persebaya Kembali, Bonek Keluarkan Himbauan
Bola Indonesia 21 Desember 2017, 16:07
-
Bonek Sambut Baik Kembalinya TMS Persebaya
Bola Indonesia 21 Desember 2017, 15:58
-
Dipinjamkan Persebaya, Yogi Novrian Belum Ambil Keputusan
Bola Indonesia 21 Desember 2017, 14:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR