Bola.net - - Pelatih PS Mojokerto Putera (PSMP), Redi Supriyanto berjanji untuk memberikan perlawanan sengit kepada lawan-lawannya pada babak 8 besar Liga 2. Sekali pun tim yang akan dihadapi di grup Y merupakan klub yang sudah memiliki nama besar.
Sebab menurut Redi, sejak awal mentas di kasta kedua sepak Indonesia musim ini, Laskar Mojopahit selalu dipandang sebelah mata. Sehingga pihaknya termotivasi untuk membuktikan di babak 8 besar bahwa mereka layak diperhitungkan.
"Persiapan selama saya di Mojokerto insya Allah akan memberikan perlawanan kepada ketiga tim yang sangat bagus sekali," ungkap Redi.
"Yang mana tim Mojokerto di sini dari awal sampai sekarang sangat diremehkan oleh tim-tim lain. Sehingga insya Allah akan saya buktikan di sini untuk 8 besar," tegasnya.
Redi pun sudah mempersiapkan timnya dengan baik terutama dari sisi taktik dan teknik. Bahkan ia sudah mempelajari kekuatan tiga tim yang akan menjadi lawannya dalam memperebutkan tiket ke semifinal Liga 2.
"Walaupun kita belum pernah ketemu dengan tim yang sangat bagus sekali. Tapi saya lihat youtube dan siaran langsung," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diremehkan, Motivasi PS Mojokerto Putera Bertambah
Bola Indonesia 15 November 2017, 12:31
-
Empat Tim Grup Y Siap Duel di 8 Besar Liga 2
Bola Indonesia 15 November 2017, 03:05
-
Jawab Komplain Persires, Ini Permintaan Maaf Ari Wibowo
Bola Indonesia 20 Agustus 2015, 18:29 -
Tak Kantongi Izin, Mojokerto Putra Batal Jamu MU
Bola Indonesia 25 April 2015, 20:10
-
Freddy Beber Kunci Sukses Persida Hajar PSMP
Bola Indonesia 23 Agustus 2014, 18:52
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR