Menurut dokter tim, Rafi Ghani kondisi keduanya sangat riskan untuk bisa dibawa dalam Tur Jatim kali ini. Karena itu, keduanya akan difokuskan untuk menjalani pemulihan cedera di Bandung.
"Semua pemain dalam keadaan sehat dan baik-baik saja. Tapi ada 2 pemain dalam pantauan saya yaitu Agung dan Maman yang dalam pemulihan cedera. Agung pemulihan tangan kanan setelah operasi. Maman masih penyembuhan cedera lutut kanan," ucap Rafi seperti dilansir dari situs resmi klub (25/4).
"Agung 1 hingga 2 bulan baru bisa ikut pertandingan selanjutnya. Ia masih perlu menghindari kontak fisik meski sudah bisa latihan. Sementara Maman akan menjalani pemulihan setelah tim kembali dari tur Jawa Timur," imbuh Rafi.
Persib akan melakoni dua laga sisa di putaran pertama ISL. Keduanya merupakan laga tandang menghadapi Persepam Madura, Minggu (28/4) dan Persela Lamongan, Kamis (05/4). (hug/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mahmoud El Ali Terancam Didepak PT LI
Bola Indonesia 25 April 2013, 22:40
-
Demi Poin, Arema Boyong 20 Pemain ke Papua
Bola Indonesia 25 April 2013, 20:15
-
Laga Persib U-21 vs Deltras U-21 Buka Kompetisi ISL U-21
Bola Indonesia 25 April 2013, 19:15
-
Persib Matangkan Persiapan Hadapi Tur Jatim
Bola Indonesia 25 April 2013, 16:20
-
Dua Penggawa Persib Absen Hingga Paruh Musim
Bola Indonesia 25 April 2013, 16:15
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR